Adaptasi Tumbuhan
Warming (1985) mengklasifikasikan tumbuhan ke dalam beberapa grup ekologi berdasarkan Persyaratan tumbuh terhadap air dan macam substrat/tanah dimana tumbuhan hidup.
A. Grup ekologi Tumbuhan berdasarkan jenis tanah sebagai media tumbuh:
B. Grup ekologi tumbuhan berdasarkan kebutuhannya terhadap air:
A. Grup ekologi Tumbuhan berdasarkan jenis tanah sebagai media tumbuh:
- tumbhan tanah asam (Oxylophytes)
- tumbuhan tanah basa (Halophytes)
- Tumbuhan tanah pasir (Psammophytes)
- tumbuhan pada permukaan batu-batuan (Lithophytes)
B. Grup ekologi tumbuhan berdasarkan kebutuhannya terhadap air:
- Hydrophytes : tumbuhan yang hidup di dalam atau di dekat air
- Xerophytes : Tumbuhan yang hhidup di habitat kering (kurang suplay air)
- mesophytes : tumbuhan yang hidup di habitat yang tidak kering juga tidak basah (lembab).


Comments